Anggota Patroli Polsek Sukalarang Melaksanakan Patroli KRYD Malam Kontrol SPBU

    Anggota Patroli Polsek Sukalarang Melaksanakan Patroli  KRYD Malam Kontrol SPBU

    Polsek Sukalarang -  Polres Sukabumi Kota – Anggota Polsek Sukalarang Melaksanakan Patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) Malam Di SPBU Dan Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Karyawan, Pada Sabtu (23/03/24) Malam.

    Untuk menjaga Harkamtibmas, Anggota Polsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota melaksanakan Patroli KRYD malam hari di SPBU, dan bemberi Himbauan Kamtibmas Kepada Karyawan SPBU.

    Kegiatan ini di lakukan untuk menciptakan sitkamtibmas yang kondusif, mengantisipasi tindak kriminalitas 3C di lingkungan SPBU dan sekitar.

    Dengan dialogis dan meningkatkan kewaspadaan saat bertugas, mengantisipasi kasus kriminalitas yang kemungkinan busa terjadi dimana saja.

    Kegiatan patroli ini untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat serta keamanan pada lokasi SPBU dari berbagai kejadian.

    Petugas Patroli Aipda Cep Yandi. pihaknya selain dialogis di SPBU juga melakukan patroli ke pemukiman penduduk, pertokoan, perbankan, dan obyek vital yang lainnya.

    Pihaknya mengatakan bahwa dalam kegiatan Patroli ini untuk mencegah gangguan Kamtibmas juga untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas baik kepada pengelola SPBU maupun kepada warga yang henda mengisi BBM agar tetap waspada dan berhati-hati mengingat waktu malam hari adalah waktu yang rawan akan terjadinya gangguan kamtibmas. 

    Petugas juga meminta kepada petugas SPBU untuk terus waspada dan apabila ada hal-hal yang mencurigakan agar segera lapor ke Petugas Kepoliaan Polsek Sukalarang.

    polres sukabumi kota kota sukabumi
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Polisi Polsek Sukalarang Laksanakan Patroli...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cikole Laksanakan Giat Minggu Kasih

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia, Macan Asia atau Market Asia?

    Ikuti Kami